Pasang Mahkota Kasuari, Bupati Kaimana Sambut Kedatangan Kapolda Pabar
KAIMANA, gardapapua.com — Bupati Kaimana, Fredy Thie, menyambut secara resmi, kedatangan Kapolda Papua Barat Irjen Pol. Jhony Eddizon Usir.
Penyambutan Kapolda Papua Barat, Irjen Pol Jhony Eddizon Isir oleh Bupati, ditandai dengan pemasangan mahkota bulu Kasuari.
Selain bupati, hadir juga Kapolres, Dandim 1804, Kajari, Dan ketua pengadilan negeri kaimana serta pejabat OPD dilingkungan pemkab kaimana.
Usai ber istrhat sejenak, Kapolda, bupati, kapolres, dandim 1804, ketua pengadilan negeri, kajari serta pimpinan OPD menuju resto simora. [JO/RED]